Kuala Tungkal – Wujud sinergitas persatuan Guru Nahdlatul Ulama (PERGUNU) yang erat, Ketua PERGUNU cabang Kab. Tanjung Jabung Barat Hairul Fauzi melakukan kunjungan silahturahmi ke kantor Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, Jumat (22/1/2021). Dalam kunjungan tersebut diterima dan disambut hangat oleh Martunis M Yusuf selaku kepala dinas pendidikan Kabupaten Tanjung Jabung Barat. Hairu Fauzi menjelaskan, tujuan…
SelengkapnyaDalam meningkatkan kopetensi guru, Persatuan Guru Nahdlatul Ulama (PERGUNU) Kab. Tanjung Jabung Barat menggelar Launcing website dan Open Jurnal Sistem (OJS) serta pelatihan menulis karya ilmiah di Aula MAN 1 Kuala Tungkal, kamis (07/01/21). Kegiatan ini mengusung tema “Penguatan Kompetensi Pendidik dalam Menulis di Era Digital antara Peluang dan tantangan pembelajaran”, launching tersebut diresmikan oleh…
SelengkapnyaJakarta, NU Online Walau diperbolehkan pemerintah pusat untuk tatap muka, kepala daerah di zona kuning tidak mau ambil risiko mengizinkan pembelajaran tatap muka. Selain dipengaruhi oleh status zona daerah atau kondisi penyebaran virus Corona di daerah tersebut, keberanian kepala daerah juga berdampak pada sistem pembelajaran yang digunakan dalam pembelajaran. Akibatnya saat ini, sistem pembelajaran yang…
SelengkapnyaJakarta, PP PERGUNU Pimpinan Pusat Persatuan Guru Nahdlatul Ulama (Pergunu) tidak setuju dengan rencana pemerintah yang akan merekrut tenaga pendidik hanya melalui jalur Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK). Perekrutan melalui CPNS juga harus dilakukan karena status PNS menjadi hak warga negara. Peraturan dan ketentuan yang dibuat antara profesi guru dengan status PPPK dan PNS…
SelengkapnyaJember, NU Online Mustasyar PCNU Jember, Jawa Timur, KH Firjaun Balya Barlaman menegaskan bahwa santri mempunyai potensi yang luar biasa untuk mengembangkan diri dalam bidang ekonomi. Sebab secara prinsip, santri mempunyai modal untuk menekuni usaha ekonomi. Modal tersebut adalah jujur dan ulet. Buktinya tidak sedikit santri yang menjadi pengusaha, berangkat dari nol. “Cuma (santri) memang…
Selengkapnya